Selasa, 05 Maret 2013

Wisata murah di Bali memang menjadi pencarian setiap orang melalu internet maupun informasi media lainnya. Daftar tempat wisata di Bali memang sangat banyak, Akan tetapi dalam memilih tempat wisata alangkah baiknya anda mencari informasinya terlebih dahulu secara lengkap. Tempat wisata di Bali merupakan suatu hal yang asyik dan nyaman untuk berlibur dan menenangkan pikiran sejenak. Tempat-tempat yang bisa anda jadikan sebagi pilihan adalah sebagai berikut
ini:

1. Kintamani, Salah Satu Tempat Wisata Menarik Di Bali
Kintamani, yang terletak di kabupaten Bangli, menawarkan pemandangan danau yang indah sambil menikmati hidangan makan siang. Nikmati keindahan gunung dan danau Batur yang mengeluarkan asap yang memperindah suasana. Jangan lewatkan untuk mengunjungi objek wisata Toya Bungkah dan juga Trunyan yang terkenal dengan sistem pemakaman yang unik.



2. Pantai Dreamland, Salah Satu Tempat Wisata Menarik Di Bali
Pantai Dreamland di kawasan Ungasan, Pecatu terkenal akan pantainya yang indah dan ombaknya yang menantang. Bagi penggila olahraga surfing, tempat ini merupakan favorit. Jangan lewatkan juga untuk mengunjungi tempat wisata di sekitar tempat ini seperti GWK, Pura Uluwatu, Pantai Nyangnyang dan Pantai Suluban.



3. Jalan celuk Karangasem Singaraja, Salah Satu Tempat Wisata Menarik Di Bali
Dalam perjalanan dari kabupaten Karangasem menuju Buleleng melalui Jalan Celuk, kita dapat menyaksikan keindahan alam berupa pemandangan bebatuan hasil letusan gunung tertinggi di Bali, gunung Agung.Dalam Perjalanan ini akan melalui beberapa objek wisata seperti Amed, Tulamben, Desa Les, Air Sanih dan nikmati pemandangan indah sepanjang perjalanan...



4. Pasar Seni Sukawati, Salah Satu Tempat Wisata Menarik Di Bali
Dari dulu hingga sekarang, pasar seni Sukawati telah menjadi pilihan favorit tempat belanja bagi wisata wan yang sedang liburan di pulau Bali....



5. Ubud, Salah Satu Tempat Wisata Menarik Di Bali
Ubud, yang terletak di kabupaten Gianyar, sejak dulu dikenal sebagai kampung seni. Ubud juga terkenal juga sangat indah dengan keindahan tempat pemandiannya, Anda bisa cek DISINI



6. Uluwatu, Salah Satu Tempat Wisata Menarik Di Bali
Uluwatu yang terletak di ujung selatan pulau Bali menampilkan keindahan pura Uluwatu yang berdiri kokoh di ujung tebing menghadap ke samudra hindia...selanjutnya



7. Bedugul, Salah Satu Tempat Wisata Menarik Di Bali
Kawasan wisata Bedugul menawarkan beberapa object wisata yang bisa dikunjungi diantaranya Kebun Raya Bedugul yang menawarkan wisata alam seperti Treetop.



8. Nusa Dua - Tanjung Benoa , Salah Satu Tempat Wisata Menarik Di Bali
Kawasan wisata Nusa Dua terkenal akan BTDC (Bali tourism Development Center) dan Tanjung Benoa terkenal sebagai pusat olahraga air di Bal.

Minggu, 17 Februari 2013

Tempat Terindah Di Dunia

The world god ' s creation is composed of many beautiful places without human intervention though have seen wonderful and invite decak griped of many people. Although there was some happiest place in the world was kawasan with buildings and building facilities of course can rarely met in any place. Happiest place in the world is always crowded people and into tourist destination never quiet of visitors.

Here is the most beautiful place in the world:

1. Niagara falls-New York, Ontario,Canada


Waterfall large and beautiful is also famous as hydropower. It immensity waterfall this until divided into three part, namely: horseshoe falls on the canada, and the american falls and bridal veil on the american


2. Mount kilimanjaro - africa


A book with title ' the snows of kilimanjari ' a wreath of ernest hemingway wrote that mount kilimanjaro this as mountain its widest in the world to size a huge, high and and white. This mountain is one mountain in africa that still has a glacier until now.


3. Blue Grotto Cave-Italy
A writer of germany, august kopisch was first to emnulis about its beauty cave blue grotto this. Blue color sprlngs because the sunlight penetrate the seabed and then reflected toward the sea level.

Rabu, 06 Februari 2013

Tempat Terindah Di Dunia

1. Meteora - Yunani

Tempat terindah di dunia yang pertama, meteora adalah batuan berbukit bukit yang terdiri dari pilar-pilar batu kapur kemudian dikelilingi oleh semak dibagian sisi-sisi tebing. meteora juga digunakan untuk kompleks biara Ortodoks Timur yang juga merupakan yang terbesar dan salah satu yang terpenting di Yunani setelah Gunung Athos.

tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)



2. Tulum -Mexico

Tempat terindah di dunia kedua, Tulum adalah reruntuhan kota peradaban maya yang terakhir, Tulum sendiri dibangun dipesisir pantai laut karibia. dengan bibir pantai berpasir putih membuat tulum menjadi destinasi pariwisata terbaik di Mexico. pantai pasir putih dan landai, ombak yang tenang serta panorama reruntuhan sisa-sisa kota maya membuat tempat ini makin eksotis.

tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)

3. Machu Picchu - Peru

Tempat terindah di dunia ketiga, bertempat di negara Peru, Machu Picchu adalah kota pra-Columbus yang dibangun oleh suku Inca pada masa abad ke 15 Masehi. Machu Picchu terletak diatas bukit lembah sungai Urubamba pada ketinggian 2.430 meter diatas permukaan laut, Kota yang hilang ini lalu ditemukan kembali dan dipugar pada tahun 1976 dan dibuka untuk umum pada tahun 1981



tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)


4. Bora-Bora - Polinesia

Tempat terindah di dunia keempat, Bora-bora adalah sebuah pulau vulkanik yang terletak di samudra pasifik, menjadi salah satu bagian kepulauan Polinesia namun masih dalam persemakmuran Prancis. Bora-bora berada pada sebuah laguna bekas letusan gunung berapi purba yang telah punah. sampai saat ini bekas gunung tersebut masih ada dengan titik tertingginya mencapai 727 meter diatas permukaan laut.

tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)

5. Kepulauan Maladewa - Maladewa

Tempat terindah di dunia kelima Adalah sebuah negara kepulauan yang terdiri dari 1,192 pulau, sebagian besar wilayahnya dikelilingi oleh lautan yang hampir 100%. Maladewa sendiri menggantungkan perekonomian negaranya dari pariwisata dan hasil laut. titik tertinggi di wilayah Maladewa hanya 2,5 meter sehingga tak heran ketika bencana tsunami melanda samudra hindia pada 2004 lalu hampir 80% daratan maladewa tersapu air laut. namun begitu maladewa memiliki pantai-pantai yang cantik sehingga menjadi salah satu destinasi pariwisata paling terkenal di dunia.

tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)

6. Halong Bay - Vietnam

Tempat terindah di dunia keenam, Halong bay adalah sebuah teluk yang luas di kota Ha Long Vietnam. Halong Bay terbentuk dari gerusan air laut pada batu-batu karang sehingga menciptakan pilar-pilar karang yang memukai dan indah serta tambahan pantai-pantai kecil yang membuatnya makin mempesona.

tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)

7. Grand Canyon - Amerika Serikat

Tempat terindah di dunia ketujuh, Granda Canyon adalah sebuah ngarai raksasa yang terbentuk dari proses pengikisan sungai Colorado selama 17 Juta tahun (Menurut perkiraan para ahli). dalam proses yang sangat panjang itulah terbetuk sebuah ngarai maha lebar dan dalam. Titik terdalam di Grand canyon mencapai 1.800 mete, lebar 29Km dan luas 446 Kilometer persegi.

tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)



8. Di Suatu Tempat di Puncak Dunia

Tempat terindah di dunia ke delapan, Gambar dibawah, adalah puncak Himalaya Tibet . Ini adalah titik tertinggi di seluruh Planet Bumi. Dengan foto dan cahaya seperti ini Himalaya tampak seperti sebuah tempat di planet lain.

tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)

9. Cahaya Misterius di Utara

tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)


Tempat terindah di dunia ke sembilan, Sinar Aurora Borealis yang "spektakuler" di langit Alaska (ujung utara Amerika, dekat Kutub Utara). Aurora sebenarnya adalah cahaya natural di angkasa yang terjadi akibat tabrakan partikel-partikel medan magnet bumi dengan atom dan molekul dari atas atmosfir bumi. Warnanya yang paling umum ada dua, hijau dan merah dan dapa dilihat pada waktu malam.

10. Benteng Chittogarh, India

Tempat terindah di dunia ke sepeuluh ada Benteng Chittogarh di india bagian barat, tempat ini merupakan bekas kerajaan hindu jaman dahulu
 .
tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)


11. Desa Warna-Warni 


tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)

Tempat terindah di dunia ke sepuluh, Cinque Terre , Riviera , adalah salahsatu tujuan wisata paling populer di Italia. Kota yang terkenal keindahannya ini dibangun selama ratusan tahun, dan keunikannya tetap terjaga.. Makanan laut disini juga sangat istimewa, tentu karena letaknya yang di pinggir laut Mediterania (Bagian dari UNESCO World Heritage Site).


12. College the Valleyfield

tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)


Tempat terindah di dunia ke dua belas, Sebuah universitas pendidikan di Quebec , Kanada, dengan pemandangan kampus yang tidak ada duanya di dunia.


13. Sebuah Kota Diatas Awan


tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)


Inilah Machu Picchu, kota dari peradaban Inca yang hilang. Letaknya di Lembah Urumba, Peru, di puncak gunung, 2430 meter diatas permukaan laut. Tempat terindah di dunia ini dibangun pada puncak kejayaan peradaban mereka, tahun 1460-an

14. Massif De La Chartreuse


tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)


Tempat terindah di dunia ke empat belas, Formasi bebatuan yang super unik di pegunungan di timur Perancis.


15. Rekreasi di Ujung Dunia


tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)
Berdayung santai di laut Arktik yang sejernih kristal (tapi dingiiinn). Arktik adalah wilayah di Kutub Utara bumi (dari Bahasa Yunani yang berarti Beruang).

16. Sebuah Kota Di Dalam Gunung


tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)


Tempat terindah di dunia terakhir, Petra adalah kota yang dibentuk di dalam sebuah gunung batu di Yordania. Tempat ini awalnya dibangun 100 tahun sebelum masehi oleh bangsa Nabatean. Petra dulu sempat berkembang menjadi pusat perdagangan yang makmur di zaman Romawi karena letaknya yang strategis di Arabia . Didalamnya juga terdapat aliran sungai bawah tanah yang airnya berlimpah. Tempat ini juga merupakan tempat syuting film tranformers kedua.
Walau daftar kita berakhir sampai disini bukan berarti bumi yang luar biasa ini tidak memiliki tempat indah lainnya, ada banyak tempat yang luar biasa yang belum di eksplorasi dan menjadi bagian dalam tempat-tempat mengagumkan di dunia, sebagai tempat terindah di dunia bisa kita temukan dimana saja. Tugas kita sebagai makhluk paling berbudi dan beradab adalah untuk menjaganya tetap lestari agar bisa dinikmati lebih lama oleh anak dan cucu kita dimasa mendatang.

Tempat Terindah Di Dunia Tapi Di Indonesia
 Indonesia merupakan negeri yang sangat indah, keindahan alam membentang dari sabang sampai merauke, beraneka ragam budaya berkumpul di bawah satu bendera merah putih. Berikut daftar 10 tempat terindah di duniatapi di Indonesia.

1.TAMAN NASIONAL LORENTZ
tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)
Taman Nasional Lorentz - Papua

Taman Nasional Lorentz di tetapkan sebagai salah satu situs warisan alam dunia oleh UNESCO pada tahun 1999, merupakan salah satu dari tiga kawasan di dunia yang mempunyai salju di daerah  beriklim tropis. Taman Nasional Lorentz merupakan perwakilan dari ekosistem terlengkap untuk keanekaragaman hayati di wilayah Asia Tenggara dan Pasifik. kawasan ini mencangkup gunung, pantai, danau, hutan rimba, dll.. di sini pula terdapat salah satu dari 7 puncak tertinggi di tujuh benua (seven summits) yaitu cartenz 
pyramid atau oleh masyarakat lokal di sebut ndugu-ndugu (4.884 mdpl). dari sekian banyak suku pribumi yang tinggal di kawasan ini, suku yang paling terkenal adalah suku asmat.


2. RAJA AMPAT
tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)
salah satu resor di Raja Ampat

Raja Ampat merupakan kawasan dengan sumber daya alam tropis terkaya di dunia, Raja Ampat adalah sebuah wilayah kepulauan, tercatat 610 pulau masuk dalam wilayah ini dan sekitar 35 pulau yang dihuni. banyak yang bilang bahwa Raja Ampat adalah tempat wisata bahari terbaik di dunia.. selain menyajikan panorama alam yang luar biasa, akses menuju Raja Ampat terbilang sudah cukup mudah. di Raja Ampat banyak terdapat resor pantai yang menyajikan pemandangan eksotis luar biasa, beberapa diantaranya dikelola oleh bule.
tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)
Raja Ampat

Raja Ampat juga terkenal dengan wisata diving, pemandangan bawah laut yang memukau bisa dinikmati dengan melakukan diving. kita juga bisa berlayar menggunakan speedboat dan menikmati keindahan alam pulau-pulau di Raja Ampat.





3.LOMBOK
tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)
Segara Anak, Taman Nasional Gunung Rinjani - Lombok

Lombok termasuk dalam Propinsi Nusa Tenggara Barat, pulau kecil ini menyajikan begitu banyak keindahan alam yang menakjubkan.. beraneka ragam keindahan alam bisa kita temui, mulai eksotisme pantai Senggigi, wisata bawah laut Gili Trawangan, wisata Air Terjun, sampai danau di ketinggian 2000 mdpl (Segara Anak di Taman Nasional Gunung Rinjani), di kaki Gunung Rinjani juga terdapat sebuah pemukiman suku Sasak pedalaman yang masih hidup dengan cara - cara tradisional. keindahan Lombok sudah terkenal di dunia, bahkan hampir menyaingi kepopuleran Bali sebagai icon wisata Indonesia.


4. BALI
tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)
pantai Dreamland - Bali

Siapa yang tidak mengenal Bali? pulau ini bahkan lebih terkenal daripada Indonesia sendiri.. saat bintang sepak bola Christiano Ronaldo berkunjung ke Indonesia dalam rangka kunjungan sosial setelah bencana alam tsunami beberapa tahun silam dia bercerita bahwa awalnya dia mengira bahwa Indonesia adalah sebuah negara di dekat pulau Bali.. 
pulau Bali memang terkenal dengan keindahan alamnya. pulau ini disebut sebagai pulau Dewata, tempat bersemayamnya para dewa. meskipun begitu banyak tempat wisata di Bali namun yang paling terkenal adalah wisata pantainya, mulai dari sunset pantai Kuta, Sunrise pantai Sanur, keindahan pantai Dreamland, dll.



5. TAMAN NASIONAL BROMO TENGGER SEMERU
tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)
Camp Pendaki di Ranu Kumbolo (tahun baru 2012)

Taman Nasional Bromo Tengger Semeru merupakan tempat yang wajib di kunjungi, khususnya bagi para wisatawan yang mencintai kegiatan alam bebas. Kawasan ini menyajikan berbagai keindahan alam yang menakjubkan, sebut saja Coban Pelangi (air terjun dengan kilatan pelangi yang selalu terlihat di siang hari), Lautan Pasir Gunung Bromo, Sunrise Penanjakan, Coban Trisula, dll. Namun yang paling indah adalah Gunung SemeruSemeru menyajikan panorama alam yang luar biasa.. mulai dari Ranukumbolo (danau di ketinggian 2400 mdpl), padang savana oro-oro ombo, kawasan hutan cemara, lembah kalimati yang dipenuhi bunga edelweis, dan tentu saja puncaknya begitu terkenal - Mahameru.Semeru merupakan gunung tertinggi di pulau jawa (3.676 mdpl). informasi pendakian gunung semeru.


6. TAMAN NASIONAL KELIMUTU
tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)
Danau Kelimutu

Danau tiga warna, itulah salah satu keindahan yang disajikan Taman Nasional Kelimutu, terdapat tiga danau kelimutu yang saling berdekatan, masing - masing berwarna biru muda, merah, dan hijau tua. keindahan danau Kelimutu begitu menarik para wisatawan baik domestik maupun asing. warna danau tersebut juga bisa berubah-ubah dari hijau tua menjadi hitam, dari biru menjadi coklat, dari hijau terang menjadi putih, dll. tergantung suasana hati gunung Kelimutu, hehehe.. tiga danau di Gunung Kelimutu tersebut dipercayai oleh masyarakat lokal sebagai tempat bersemayamnya roh-roh manusia yang sudah meninggal. Nama masing-masing danau adalah Tiwu Ata Mbupu yang berarti Danau Jiwa Orang-Orang Tua Yang Meninggal, danau kedua bernama Tiwu Nuwa Muri Koo Fai atau Danau Jiwa Muda-Mudi Yang Telah Meninggal, dan danau yang terakhir bernama Tiwu Ata Polo atau Danau untuk Jiwa Manusia yang selalu melakukan Kejahatan.


7. TAMAN NASIONAL UJUNG KULON
tempat terindah di dunia(www.info-asik.com)
Pulau Badul, salah satu pulau di kawasan TN Ujung Kulon

Taman Nasional Ujung Kulon identik dengan badak jawa, memang di kawasan inilah habitat badak jawa hidup dan berkembang biak, TN Ujung Kulon memiliki tiga tipe ekosistem yaitu ekosistem perairan laut, ekosistem rawa, dan ekosistem daratan. di sini kita bisa menyaksikan berbagai keindahan alam yang menakjubkan, pantai-pantai di TN Ujung Kulon memberikan keindahan yang menakjubkan, selain itu juga terdapat tempat-tempat menarik lain seperti sumber air panas, air terjun, dll. kita juga bisa menikmati pemandangan bawah laut yang eksotis, atau berlayar dengan menyewa perahu speedboat dan mengunjungi pulau-pulau di kawasan TN Ujung Kulon.